KOMUNITAS PENGGERAK PENDIDIKAN DAERAH (KPPD) KABUPATEN TASIKMALAYA

Tag Archives: #bbgpjabar

BELAJAR ASYIK DI PANTAI SINDANGKERTA BERSAMA KERETA SOBAT

……………………..Wah  wah…… filmnya serius ngan hade tah jang guru jang barudak mah, tutur Mang Jajang orang tua siswa, Asyik ada kertas ajaib bisa kaluar tulisan merah Kata Erna murid SMP, saya mah gas ajaib uuy cai ditiup jadi kiruh ceuk Asep, alhamdulilah ibu mah kenging ilmu tiasa ngadamel eko enjim sareng cara ngabimbing budak kata […]

MERANCANG PEMBELAJARAN DENGAN PENDEKATAN FLIPPED LEARNING

Oleh Tatang Pendekatan flipped learning atau disebut juga pembelajaran terbalik adalah metode pengajaran di mana pengajaran bisa dilakukan di luar kelas. Dalam kegiatan ini siswa belajar melalui video  secara daring atau membaca buku pelajaran terlebih dahulu, sedangkan kegiatan kelas diisi dengan diskusi, pemecahan masalah. Pendekatan ini memungkinkan siswa untuk belajar sesuai dengan kecepatan mereka sendiri di rumah […]

HARKITNAS 2024: ERANYA ANAK MUDA MEMIMPIN

Oleh Tatang Sunendar Tanggal 20 Mei 2024 ini hari istimewa karena merupakan hari kebangkinan nasional yang ke-116. Tema yang diusung pada peringatan ini adalah “Bangkit Untuk Indonesia Emas”, tema yang sangat mendalam mengingat Indonesia digadang-gadang akan menghadapi bonus demografi di tahun 2045 sebagai peluang emas untuk Indonesia. Adanya bonus demografi merupakan faktor kunci yang membuat […]

KEPALA SEKOLAH MALU ATAS PRESTASI SISWA

Oleh Tatang Sunendar Lazimnya kepala sekolah gembira jika siswa yang menjadi binaannya meraih kejuaraan dalam satu turnamen, namun berbeda dengan Bapak Bujang yang merasa malu saat pembina OSIS dan siswa datang membawa piala untuk diserahkan kesekolah. Pak Bujang hanya berujar aduh nak, nak bapak ini malu sebenarnya malu atas prestasi yang kalian raih. Mendengar ucapan Pa […]

MERANCANG PEMBELAJARAN DENGAN PENDEKATAN HEUTAGOGI

Oleh Tatang Sunendar Artikel pendekatan heutagogy dalam kurikulum merdeka yang telah ditulis sebelumnya, mendapat respons dari sahabat pembaca. Ada dua katagori respons yang masuk. Pertama menyatakan baru pertama kali mendengar tentang pendekatan heutagogy. Kedua mengharapkan contoh bagaimana merancang pembelajaran heutagogy. Oleh karena hal itu maka dalam artikel ini diuraikan bagaimana merancang pemebelajaran dengan pendekatan heutagogi. Namun sebelumnya akan diuraikan […]